Seleksi CPNS 2021, Ini Sejumlah Dokumen yang Harus Disipkan Pelamar

- 11 Februari 2021, 07:30 WIB
Ilustrasi tes CPNS. Formasi CPNS 2021 tidak jauh dari bidang kesehatan, pendidikan, dan tenaga teknis lainnya.
Ilustrasi tes CPNS. Formasi CPNS 2021 tidak jauh dari bidang kesehatan, pendidikan, dan tenaga teknis lainnya. //instagram.com/@cpnsindonesia.id/

POTENSI BISNIS - Formasi CPNS 2021 tidak jauh dari bidang kesehatan, pendidikan, dan tenaga teknis lainnya.

Hal itu disesuaikan dengan pencapaian sasaran pembangunan jangka menengah dan panjang.

Nah, jika Anda akan mengikuti seleksi CPNS 2021, ada baiknya mengecek kembali dan mempersiapkan dokumen di bawah ini:

Baca Juga: Ini Profil Singkat Gabriella Larasati, Pesinetron yang Diduga Mirip dengan Pemeran Video Syur 14 Detik

1. Kartu Keluarga

Siapkan kartu keluarga dan fotokopi beberapa lembar untuk pendaftaran. (Siapkan juga untuk cadangan)

2. KTP

Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Keterangan dari Dinas Kependudukan
dan Catatan Sipil

Bawalah KTP Anda dan fotokopi beberapa lembar untuk pendaftaran. (Siapkan juga untuk cadangan)

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah