Tahukah Anda, Inilah 6 Jenis Vaksin Covid-19 yang Akan Digunakan di Indonesia, Kenali Nama Namanya

- 17 Desember 2020, 21:05 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19.
Ilustrasi vaksin Covid-19. //Pexels//Maksim Goncharenok

POTENSIBISNIS - Pemerintah, telah menyiapkan vaksin Covid-19 dan akan distribusikan kepada masyarakat Indonesia.

Vaksin Covid-19, akan didistribusikan setelah mendapat izin penggunaan dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dan Majelis Ulama Indonesia (MUI).

Masyarakat akan mendapat vaksin Covid-19 secara gratis tanpa dipungut biaya.

Baca Juga: Soal Demo Bebaskan Habib Rizieq Shihab, MUI: FPI Harus Beretika

Kabar tersebut, disampaikan oleh Presiden Jokowi melalui kanal Youtube Sekretariat Kepresidenan pada 16 Desember 2020.

Dilansir dari PikiranRakyat.com, terdapat enam jenis vaksin covid-19 yang akan digunakan Indonesia adalah sebagai berikut:

1. Vaksin Merah Putih.

Hasil kerja sama antara BUMN PT Bio Farma (Persero) dan Lembaga Eijkman Institute diharapkan Vaksin merah putih dapat selesai pada akhir 2021.

Bio Farma menjalin kerja sama dengan perusahaan vaksin asal China, Sinovac Biotech.

Halaman:

Editor: Abdul Mugni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah