Daftar Olahan Daging Kurban Khas Hari Raya Idul Adha, Bisa Dicoba di Rumah

- 7 Juni 2023, 22:01 WIB
Berikut ini daftar olahan daging kurban makanan khas Hari Raya Idul Adha yang mudah dicoba di rumah.
Berikut ini daftar olahan daging kurban makanan khas Hari Raya Idul Adha yang mudah dicoba di rumah. /

Bahkan, rendang ini masuk daftar world's 50 most delicious foods atau 50 makanan terenak di dunia pada tahun 2011.

Memang tak dapat dipungkiri, rendang merupakan hidangan yang sangat lezat terlebih lagi disajikan di momen Idul Adha.

Biasanya, rendang ini dibuat dari bahan daging sapi maupun daging kambing yang diolah dengan baik.

Sehingga tak tercium bau amin sama sekali. Bahkan, sebagian orang bisa mengolah rendang daging sapi atau kambing dengan empuk.

Demikian, daftar makanan khas Idul Adha yang bisa dinikmati bersama keluarga. Silah mencobanya di rumah.

3. Gulai

Gulai Cincang/@dada.tastes/Instagram
Gulai Cincang/@dada.tastes/Instagram

Satu di antara kuliner khas Idul Adha yakni gulai atau gule, makanan ini rasanya cukup gurih dan nikmat.

Terlebih lagi saat dinikmati masih hangat, gule ini bisa dibuat dari bahan daging kambing, ayam, sapi dan lain sebagainya.

Makanan ini biasanya dicampur dengan berbagai bumbu, di antaranya bawang merah, bawang putih, cabai atau cabe, jahe, ketumbar, kunyit, lada hitam, lengkuas, serai dan rempah lainnya.

Halaman:

Editor: Sihab Ulumudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x