8 Tanaman Hias Bunga Ini Dianggap Disukai Makhluk Halus

- 11 Februari 2022, 13:15 WIB
8 Tanaman Hias Bunga Ini Dianggap Disukai Makhluk Halus
8 Tanaman Hias Bunga Ini Dianggap Disukai Makhluk Halus /Pixabay/nguyendinhson067

Aroma harum bunga ini sering dipercaya menjadi pertanda datangnya mahluk halus, hal ini tidak lepas dari aroma harum yang sangat kuat pada malam hari.

Maka dari itu banyak orang juga percaya ketika mereka mencium aroma harum dari bunga bernama latin polianthes tuberosa ini berarti makhluk halus ada di sekitar mereka.

4. Bunga kamboja

Meskipun tidak dilarang menanam pohon kamboja di rumah namun di Pulau Jawa tidak ada yang berani menanam pohon ini di pekarangan rumahnya.

Baca Juga: UFC 271: Jake Paul Minta Israel Adesanya Dibayar USD 7 Juta, Reaksi Conor McGregor Menohok

Sebab hal tersebut dipercaya dapat mengundang makhluk halus. Tanaman hias bunga kamboja sering dijumpai di kuburan, selain itu dalam ritual-ritual mistis bunga ini juga cukup sering digunakan.

5. Bunga kantil

Tanaman hias ini memiliki aroma harum ini memang sangat erat kaitannya dengan sesuatu yang berhubungan dengan mistis.

Konon aroma bunga dan pohon kantil sangat disenangi oleh makhluk halus. Selain itu, bunga kantil juga kerap dijadikan sesajen untuk memanggil makhluk tak kasat mata.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Malam Ini: Dibuat Panik, Al Tak Menyangka Reyna di Bawa Orang Ini

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: YouTube Made in Jumah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah