Saat di Pesawat, Hindari Pesan Makanan Ini Jika Tak Ingin Terjadi Sesuatu

- 10 Januari 2022, 22:22 WIB
Arti Mimpi Naik Pesawat Menurut Islam dan Primbon Jawa: Pertanda Baik, tapi...
Arti Mimpi Naik Pesawat Menurut Islam dan Primbon Jawa: Pertanda Baik, tapi... /Nur Aliem Halvaima//dok pribadi Nur Aliem Halvaima

POTENSI BISNIS - Saat Anda berada dalam pesawat dan merasakan lapar, jangan sesekali memesan makanan ini.

Layaknya, di kendaraan lainnya, di pesawat pun terdapat pramugari yang menjajakan makanannya bagi penumpang di dalam kabin pesawat.

Seperti dikutip PotensiBisnis.com dari Antara pada 10 Januari 2022, saat ada di dalam pesawat harus ada hal yang diperhatikan saat hendak memesan makanan.

Baca Juga: Tak Seperti pada Umumnya, Restoran Ini Sajikan Ramen dengan Toping Es Krim

Saat rasa lapar menghampiri, Anda bisa memesan cemilan namun tidak untuk pasta.

Makanan di maskapai dikenal dengan cita rasa yang sedikit hambar.

Bukan tanpa alasan, makanan dengan cita rasa tersebut akan berefek pada manusia terlebih soal reaksi saat di ketinggian.

Baca Juga: PBSI Lakukan Promosi dan Degradasi, Nama Pasangan Andalan Indonesia Ini Jadi Sorotan

Menurut penelitian, tekanan rendah yang ada di pesawat serta udara yang kering dapat menurunkan tingkat sensifitas indera perasa.

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah