Tes Psikologi: Gambar Pertama Kali Dilihat, Ungkap Kepribadian Kratif dan Bijak Anda

- 10 November 2021, 21:17 WIB
Tes Psikologi: Gambar Pertama Kali Dilihat, Ungkap Kepribadian Kratif dan Bijak Anda, simak selengkapnya dalam artikel ini
Tes Psikologi: Gambar Pertama Kali Dilihat, Ungkap Kepribadian Kratif dan Bijak Anda, simak selengkapnya dalam artikel ini /The Mind Journal/

POTENSI BISNIS - Simak tes psikologi gambar apa pertama kali dilihat, bisa mengungkapkan Anda sosok kreatif dan bijak.

Menurut psikiater dan psikoterapis Carl Gustav Jung, arketipe merupakan pikiran atau gambar, serta simbol yang memiliki arti berbeda.

Gustav Jung juga menganalisis kalau kepribadian seseorang terdiri dari empat arketipe utama.

Baca Juga: Tes Psikologi: Hewan Apa yang Pertama Kali Dilihat, Bisa Ungkapkan Masalah Utama dalam Hidup Anda

Menurutnya, mengarahkan dan memengaruhi perilaku kita saat ini, di antaranya persona, anima/animus, bayangan dan diri.

Sebagaimana dilansir potensibisnis.com dari The Mind Journal, simak tes psikologi gambar yang mengungkapkan tentang kepribadian kreatif dan bijak.

Persona

Persona atau pola dasar "kesesuaian" tidak mewakili siapa Anda, tetapi wajah atau topeng luar yang Anda tunjukkan kepada dunia.

Baca Juga: FAKTA atau HOAX: Dikabarkan Indonesia Siapkan Nuklir untuk Hancurkan China, Ini Fakta Sebenarnya

Kita sering menyembunyikan diri yang sebenarnya demi pekerjaan atau keluarga atau agar sesuai dengan aturan sosial kehidupan sosial.

Anima/Animus

Pola dasar ini mewakili bayangan cermin dari jenis kelamin biologis kita. Anima adalah sisi feminin yang tidak disadari pada pria dan Animus adalah sisi maskulin yang tidak disadari pada wanita.

Baca Juga: Empat Jenazah Diduga Terbawa Arus Sungai, Akibat Longsor TPU Cikutra Kota Bandung

Dengan mengintegrasikan aspek maskulin dan feminin ke dalam jiwa kita, kita menjadi utuh.

Bayangan

Selanjutnya adalah bayangan yang mewakili kekacauan, keliaran, dan ketidaktahuan, yang merupakan sisi gelap dari jiwa. Pola dasar ini adalah sumber energi kreatif dan destruktif kita.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih di antara Gelang Berikut, Bisa Ungkapkan Karakter Rahasia Alam Bawah Sadar Anda

Diri

Akhirnya, ada diri yang dicapai dengan memahami dan mengintegrasikan arketipe di atas.

Keadaan diri yang berkembang dengan baik mirip dengan aktualisasi diri di mana Anda memiliki kepribadian pria bijak atau wanita bijak.***

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: The Mind Journal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah