6 Negara dengan Waktu Berpuasa Tercepat di Dunia

- 21 April 2021, 16:05 WIB
Ilustrasi puasa Ramadan. Pelaksanaan puasa Ramadan semua sama, sejak fajar hingga magrib, namun durasi waktu berbeda setiap negara
Ilustrasi puasa Ramadan. Pelaksanaan puasa Ramadan semua sama, sejak fajar hingga magrib, namun durasi waktu berbeda setiap negara /Hening Prihatini/pixabay.com/mohamed_hassan

Sementara itu, durasi puasa di Kepulauan Komoro sendiri hanya selama 12 jam 31 menit mulai dari matahari terbit hingga terbenam.

4. Australia Barat – 11 jam

Penduduk muslim di Australia berkembang cukup pesat, Australia Barat tempat nya di daerah Sidney memang memiliki waktu berpuasa yang cukup singkat.

Bisa dibilang mereka hanya berpuasa selama setengah hari atau 12 jam, tepatnya 11 jam – 59 menit.

5. Argentina – 9 jam

Argentina adalah negara bagian dari Amerika Latin, ibukotanya adalah Buenos Aires.

Jika Anda ingin merasakan beribadah puasa dengan durasi yang pendek, karena disana anda hanya memerlukan waktu 9 jam 37 menit untuk berpuasa.

Walaupun masyarakat muslim di negara ini hanya sedikit, namun warga non muslim di Argentina sanga menghargai warga muslim di sana.

6. Chile – 9 jam

Negara yang terletak dibagian Amerika Selatan ini memiliki total durasi ibadah puasa selama 9 jam 12 menit saja.

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah