Prakiraan Cuaca Hari Ini 10 Maret 2021 di Wilayah Jawa Barat Berpotensi Hujan

- 10 Maret 2021, 09:40 WIB
Ilustrasi cuaca. BMKG memprakirakan hujan dengan intensitas ringan hingga sedang akan terjadi di wilayah Jawa Barat, hari ini, Rabu 10 Maret 2021
Ilustrasi cuaca. BMKG memprakirakan hujan dengan intensitas ringan hingga sedang akan terjadi di wilayah Jawa Barat, hari ini, Rabu 10 Maret 2021 /bmkg/

POTENSI BISNIS - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di berbagai wilayah di Jawa Barat sepanjang Rabu, 10 Maret 2021 mayoritas berpotensi hujan ringan hingga hujan sedang.

Dikutip dari laman resmi BMKG bahwa seluruh wilayah di Jawa Barat pada siang hari, mayoritas berpotensi hujan ringan hingga hujan sedang.

Sementara itu, wilayah Kuningan dan Singaparna berpotensi hujang deras disertai petir di siang hari.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Hari Ini, 10 Maret 2021 di Wilayah Jakarta Beserta Lokasi Lengkapnya

Memasuki waktu malam, mayoritas wilayah di Jawa Barat diperkirakana berawan hingga hujan ringgan.

Untuk informasi lebih lengkap, berikut ini prediksi cuaca di wilayah Jawa Barat, Rabu, 10 Maret 2021:

Bandung

Siang : Hujan Ringan

Malam: Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 20-30

Kelembapan : 65-95

Banjar

Siang : Hujan Sedang

Malam: Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-31

Kelembapan : 65-95

Bekasi

Siang : Hujan Ringan

Malam: Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 22-32

Kelembapan : 65-95

Ciamis

Siang : Hujan Sedang

Malam: Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-31

Kelembapan : 65-95

Cianjur

Siang : Hujan Ringan

Malam: Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 20-30

Kelembapan : 70-95

Cibinong

Siang : Hujan Ringan

Malam: Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-31

Kelembapan : 65-95

Cikarang

Siang : Hujan Ringan

Malam: Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 22-32

Kelembapan : 65-95

Cimahi

Siang : Hujan Ringan

Malam: Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 20-30

Kelembapan : 65-95

Cipanas

Siang : Hujan Sedang

Malam : Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 19-26

Kelembapan : 70-95

Cirebon

Siang : Hujan Ringan

Malam: Hujan Sedang

Dini Hari : Berawan

Suhu : 23-32

Kelembapan : 95-95

Cisarua

Siang : Hujan Sedang

Malam: Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 19-29

Kelembapan : 75-95

Depok

Siang : Hujan Ringan

Malam: Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-32

Kelembapan : 65-95

Gadog

Siang : Hujan Ringan

Malam: Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 20-27

Kelembapan : 65-95

Garut

Siang : Hujan Sedang

Malam : Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 19-29

Kelembapan : 70-95

Indramayu

Siang : Hujan Ringan

Malam : Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 23-32

Kelembapan : 65-95

Karawang

Siang : Hujan Ringan

Malam : Berawan

Dini Hari : Hujan Ringan

Suhu : 22-32

Kelembapan : 65-95

Kota Bogor

Siang : Hujan Ringan

Malam : Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-31

Kelembapan : 65-95

Kuningan

Siang : Hujan Petir

Malam : Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-31

Kelembapan : 75-100

Lembang

Siang : Hujan Sedang

Malam : Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 20-29

Kelembapan : 65-95

Majalengka

Siang : Hujan Sedang

Malam : Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 22-32

Kelembapan : 65-95

Parigi

Siang : Hujan Sedang

Malam : Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 22-32

Kelembapan : 65-95

Pelabuhan Ratu

Siang : Hujan Ringan

Malam : Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 22-32

Kelembapan : 65-95

Purwakarta

Siang : Hujan Sedang

Malam : Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 22-31

Kelembapan : 65-95

Singaparna

Siang : Hujan Petir

Malam : Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-30

Kelembapan : 65-95

Soreang

Siang : Hujan Ringan

Malam : Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 20-30

Kelembapan : 65-95

Subang

Siang : Hujan Sedang

Malam : Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 22-32

Kelembapan : 65-95

Sukabumi

Siang : Hujan Ringan

Malam : Berawan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-31

Kelembapan : 65-95

Sumber

Siang : Hujan Ringan

Malam : Hujan Sedang

Dini Hari : Berawan

Suhu : 23-32

Kelembapan : 65-95

Sumedang

Siang : Hujan Sedang

Malam : Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-31

Kelembapan : 75-95

Tasikmalaya

Siang : Hujan Sedang

Malam : Hujan Ringan

Dini Hari : Berawan

Suhu : 21-30

Kelembapan : 65-95***

 

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah