Tak Ingin Tulang Cepat Keropos? Solusinya Mudah dengan Rutin Konsumsi 5 Makanan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

- 18 September 2022, 15:00 WIB
dr. Zaidul Akbar ungkap tips mudah untuk menjaga kesehatan tulang.
dr. Zaidul Akbar ungkap tips mudah untuk menjaga kesehatan tulang. /Tangkapan layar Youtube.com./dr. Zaidul Akbar Official)

C. Menyeimbangkan lemak-lemak dalam tubuh

Zaidul Akbar menjelaskan, lemak-lemak dari sumber yang bagus mengandung omega-3, seperti minyak zaitun dan VCO.

D. Mengonsumsi lemak santan

Tal hanya minyak zaitun, Zaidul Akbar memberikan solusinya dengan mengonsumsi santan.

Zaidul Akbar mengatakan, bahwa lemak santan sangat baik untuk kesehatan jantung dan tulang.

E. Alpukat

Tak hanya itu, lemak-lemak yang berasal dari nabati juga sangat bagus untuk tulang, seperti alpukat.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 18 September 2022: Sienna Balas Perbuatan Elsa Pakai Cara Ini, Adik Andin Bertekuk Lutut

Zaidul Akbar menyarankan agar hanya mengonsumsi alpukatnya saja, tidak dicampur dengan susu lental manis atau gula.

Menurutnya, cara lain mengkonsumsi alpukat yang benar, yaitu dengan cara menambah madu dan kurma, lalu diblender.***

Halaman:

Editor: Mutia Tresna Syabania

Sumber: YouTube dr. Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah