Hindari Kebiaan Sepele Sehabis Makan jika Ginjal Anda Tak Mau Jebol Kata Zaidul Akbar

- 7 September 2022, 17:05 WIB
Pakar kesehatan sekaligus ahli herbal dokter Zaidul Akbar mengungkapkan penyebab ginjal rusak gara-gara kebiasaan sepele yang sering dilakukan ketika sehabis makan.
Pakar kesehatan sekaligus ahli herbal dokter Zaidul Akbar mengungkapkan penyebab ginjal rusak gara-gara kebiasaan sepele yang sering dilakukan ketika sehabis makan. // YouTube dr. Zaidul Akbar Official/

Dokter sekaligus penceramah, dr. Zaidul Akbar, mengungkapkan, kebiasaan itu minum air saat atau sesudah makan.

Tapi, tentu bukan sekadar minum air. Dokter Zaidul Akbar menjelaskan air seperti apa yang bikin ginjal rusak.

Menurut dr. Zaidul Akbar, air yang seperti ini jika sering dikonsumsi setelah makan, justru dapat membuat ginjal tergerus dan akhirnya rusak.

Baca Juga: Siapkan Tisu, Aldebaran Balik ke Ponpel Gendong Askara, Peluk Reyna dan Cium Andin di Ikatan Cinta  

Kebiasaan ini sangat sering dijumpai, bahkan banyak orang yang menganggap hal ini wajar dilakukan.

Namun, ternyata kebiasaan minum air dengan kondisi seperti ini memiliki efek samping bagi kesehatan ginjal.

Lantas, air yang seperti apa yang jika dikonsumsi saat makan dapat mempercepat kerusakan ginjal?

Menurut dr. Zaidul Akbar, kondisi tersebut adalah ketika kita sedang makan atau sehabis makan dan langsung mengonsumsi air es atau air dengan campuran es batu.

Kebiasaan minum air es terutama setelah makan memiliki efek samping yang sangat buruk untuk kesehatan ginjal.

Dokter Zaidul Akbar juga menambahkan bahwa kebiasaan minum air es jangka panjang akan mempercepat kerusakan ginjal.

Halaman:

Editor: Babah Pram

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah