Simak 6 Manfaat Jamur Tiram untuk Kesehatan, Satu di Antaranya Mendukung Fungsi Kekebalan Tubuh

- 31 Desember 2021, 13:47 WIB
Simak 6 Manfaat Jamur Tiram untuk Kesehatan, Satu di Antaranya Mendukung Fungsi Kekebalan Tubuh
Simak 6 Manfaat Jamur Tiram untuk Kesehatan, Satu di Antaranya Mendukung Fungsi Kekebalan Tubuh /pixabay/szjeno09190

POTENSI BISNIS - Jamur tiram adalah sekelompok jamur yang memiliki insang dan bentuknya mirip dengan tiram.

Jamur tiram telah digunakan dalam pengobatan tradisional selama berabad-abad dan mengandung antioksidan, nutrisi, dan senyawa lain dengan nilai obat.

Selain itu, jamur tiram dapat meningkatkan kesehatan jantung, menurunkan kadar gula darah, mendukung fungsi kekebalan tubuh, dan mengurangi risiko kanker.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Gambar Kartu Tarot Ini, Bisa Menggambarkan Jalan Hidup Sesuai Tanggal Lahir Anda

Berikut ini 5 manfaat jamur tiram untuk kesehatan sebagaimana dikutip PotensiBisnis.com dari Style Craze.

1. Kaya dengan Antioksidan

Jamur tiram adalah sumber senyawa fenolik antioksidan seperti variegatic, ergothioneine, dan asam galat.

Antioksidan ini menetralkan radikal bebas, menghambat kerusakan oksidatif, dan dapat membantu mengurangi kolesterol LDL (kolesterol jahat).

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot Besok 1 Januari 2022: Aries, Cancer, Aquarius, dan Virgo Tahun Baru Gairah Bekerja Kuat

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x