Tak Disangka, 4 Posisi Tidur Ini Punya Manfaat Sekaligus Dampak Buruk bagi Kesehatan, Nomor 3 Harus Dihindari

- 15 Oktober 2021, 19:27 WIB
Ilustrasi: Posisi Tidur yang memiliki dampak bagi kesehatan.*
Ilustrasi: Posisi Tidur yang memiliki dampak bagi kesehatan.* /Pixabay/ DieterRobbins

POTENSI BISNIS - Tidur merupakan salah satu kebutuhan dasar yang sangat penting untuk dipenuhi.

Terganggunya pola tidur akan berdampak pada kualitas tidur seseorang. Jika kualitas tidur seseorang terganggu maka akan berdampak buruk pada kesehatan.

Salah satu penanganan yang penting dilakukan untuk meningkatkan kualitas tidur yaitu dengan mengatur posisi tidur. Karena posisi tidur yang berbeda akan memiliki manfaat yang berbeda pula.

Baca Juga: Orang Dekat Ungkap Bulan Kelahiran Anak Pertama Lesti Kejora dan Rizky Billar, Dua Nama Ini Diumumkan

Oleh karena itu, pemilihan posisi tidur yang cocok memainkan peran penting dalam memperkaya kualitas tidur Anda.

Dikutip PotensiBisnis.com dari Healthline, berikut empat posisi tidur yang paling populer sekaligus manfaat dan dampak buruknya bagi kesehatan.

1. Tidur pola janin

Posisi ini adalah posisi tidur paling populer. Posisi ini sangat bagus untuk nyeri punggung bawah dan kehamilan. Tidur dalam posisi janin juga dapat membantu mengurangi dengkuran.

Baca Juga: Grup Warkopi Resmi Bubar, Saran untuk Nama Baru Bermunculan

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah