Cara Menyembuhkan Luka Bakar dengan Lidah Buaya

- 18 Maret 2021, 14:24 WIB
Cara Menyembuhkan Luka Bakar dengan Lidah Buaya
Cara Menyembuhkan Luka Bakar dengan Lidah Buaya /Elita Sitorini./Portal Probolinggo.

Sebuah studi menjelaskan bahwa lidah buaya salah satu pengobatan yang efektif untuk luka bakar tingkat pertama dan kedua.

Baca Juga: Raisa Rilis Ragu, Single Pertamanya di 2021

Cukup mudah juga dalam menggunakannya, hanya tinggal mengoleskan lidah buaya ke kulit yang terkena luka bakar sebanyak tiga kali sehari.

Setelah itu kulit akan merasakan dingin, dan tentunya pasti itu akan langsung menyerap pada luka tersebut.

Selain itu, manfaat lidah buaya pun bisa untuk :

1. Mengatasi Kulit Kering

Lidah buaya dapat diguanakan sebagai pelembab bagi jenis kulit apapun bahka kulit yang kering sekalipun.

Oleskan gel lidah buaya pada wajah yang sudah dibersihkan, gel ini sangat mudah diserap oleh kulit.

2. Membantu Menghilangkan Jerawat

Gel lidah buaya bisa menghilangkan jerawat yang meradang.

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah