Pantangan Asam Lambung, Jangan Konsumi 3 Makanan Ini!

18 September 2021, 15:01 WIB
POTENSI BISNIS - Terdapat bebebrapa makanan yang pantang dikonsumsi oleh pengidap asam lambung. /Pixabay

POTENSI BISNIS - Terdapat bebebrapa makanan yang pantang dikonsumsi oleh pengidap asam lambung.

Jika anda pengidap asam lambung lalu mencari makanan apa saja yang jadi pantangan dikonsumsi maka anda berada di artikel yang tepat.

Berikut makanan yang pantang dikonsumsi oleh pengidap asam lambung.

Baca Juga: Cara Mencegah Asam Lambung Naik, Simak Gejala yang Tidak Boleh Disepelekan Bisa Berakibat Fatal

  1. Makanan Pedas

Pantangan Asam Lambung, Jangan Konsumi 3 Makanan Ini! PIXABAY/RitaE

Makanan pedas akan memicu sakit perut hingga diare.

Memakan makanan pedas merupakan hal terlarang bagi pengidap asam lambung.

Capsaicin dalam pedas cabai akan memperlambat kerja sistem pencernaan tubuh.

Baca Juga: Penyebab Asam Lambung Meningkat, Nyeri hingga Panas ke Kerongkongan, Hindari 5 Jenis Makanan Ini ya Bund!

  1. Makanan Asin

Pantangan Asam Lambung, Jangan Konsumi 3 Makanan Ini!

Beberapa penelitian menunjukan bahwa pengidap asam lambung yang mengkonsumsi makanan asin akan membuat asam lambung naik.

Pasalnya, garam yang tinggi dapat memicu refluks asam.

Terlebih jika makanan asin itu dikombinasikan dengan minyak dan lemak.

Baca Juga: Obat Herbal Asam Lambung, Bisa dengan Konsumi 5 Jenis Makanan Ini

  1. Makanan tinggi lemak

Pantangan Asam Lambung, Jangan Konsumi 3 Makanan Ini!

Pemicu asam lambung naik satu di antaranya adalah makanan yang mengandung banyak lemak.

Lemak sangat dibutuhkan oleh tubuh, meskipun demikian pengidap asam lambung harus memperhatikan asupan lemak dalam tubuh.

Lemak bisa melemahkan otot katup kerongkongan bagian bawah sehingga bisa memicu gejala maag.

Selain itu terdapat minuman yang pantang dikonsumsi oleh pengidap asam lambung, berikut daftarnya

Pantangan Asam Lambung, Jangan Konsumi 3 Makanan Ini! Pexels/Maria Orlova

1. Alkohol

minuman beralkohol, seperti bir atau anggur, bisa menjadi penyebab munculnya maag.

Konsumsi minuman beralkohol terus menerus dalam jumlah banyak bisa membuat iritasi hingga mengikis lapisan perut.

Akibatnya, lapisan perut lebih rentan asam lambung.

Lapisan perut yang menipis bisa membuat perut lebih sensitif terhadap asam.

Pantangan Asam Lambung, Jangan Konsumi 3 Makanan Ini! Instagram/@josemourinho

 2. Minuman berkarbonasi

Soda dan minuman berkarbonasi bisa membuat perut kembung. 

Selain itu, jenis minuman ini bisa memicu asam lambung.

Alasannya minuman ini dapat melemahkan otot pada esofagus bagian bawah.

Selain itu, minuman berkarbonasi juga mengandung kafein yang semakin berisiko terhadap asam lambung naik.

3. Kafein

Pantangan Asam Lambung, Jangan Konsumi 3 Makanan Ini! Pixabay.com/ Eliasfalla

Sebisa mungkin hindari kafein atau membatasi asupannya guna mencegah gejala maag bertambah parah. 

 

Pasalnya, kafein dilaporkan dapat melemahkan otot pada katup kerongkongan bagian bawah sehingga bisa memicu asam lambung kambuh

Demikian 3 pantangan makanan bagi pengidap asam lambung, semoga bermanfaat.***

Editor: Rahman Agussalim

Tags

Terkini

Terpopuler