Cerita Aditya Eks Persib, Usai Bawa Timnas Indonesia Amputasi ke Piala Dunia, Kini Sibuk Buat Konten

- 11 September 2023, 17:10 WIB
Cerita inspiratif Aditya eks Persib Bandung yang harus diamputasi kaki yang berhasil bawa Timnas Indonesia Amputasi ke Piala Dunia.
Cerita inspiratif Aditya eks Persib Bandung yang harus diamputasi kaki yang berhasil bawa Timnas Indonesia Amputasi ke Piala Dunia. /Instagram @Adityarms/

POTENSI BISNIS - Cerita inspiratif kali ini datang dari Aditya, eks Persib Bandung yang harus diamputasi kaki.

Di mana, Aditya yang kini jadi kapten berhasil membawa Timnas Indonesia Amputasi ke Piala Dunia pada 2022 silam di Turki.

Meski gagal hingga fase final, toh ini merupakan kali pertama Timnas Indonesia Amputasi bermain di ajang sekelas Piala Dunia.

Baca Juga: Sinopsis Cinta Tanpa Karena 11 September 2023: Baskara Putuskan Kembali Tuntaskan Misinya, Komandan Sumringah

Selepas Piala Dunia, kini Aditya disibukan dengan aktivitas barunya selain sepakbola yaitu sebagai konten kreator.

Dia mengatakan bahwa menjadi konten kreator adalah salah satu upayanya dalam menyalurkan hobi sepak bolanya.

“Selain itu supaya yang diamputasi seperti saya tetap semangat dalam bermain bola sih,” kata Aditya kepada Potensi Bisnis.

Dia mengatakan, hampir menjadi konten kreator di semua platform media sosial.

Halaman:

Editor: Sihab Ulumudin

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x