So Sweet! Rendy dan Yolanda Terlihat Makin Dekat, Hal Ini Terjadi di Ikatan Cinta

- 14 Juli 2022, 08:47 WIB
So Sweet! Rendy dan Yolanda Terlihat Makin Dekat, Hal Ini Terjadi di Ikatan Cinta./Dok.RCTI.
So Sweet! Rendy dan Yolanda Terlihat Makin Dekat, Hal Ini Terjadi di Ikatan Cinta./Dok.RCTI. /

Ketika di dapur, Michi tiba-tiba mengatakan jika Yolanda adalah orang yang baik.

Istri Angga itu juga berkata kepada Mama Mayang untuk menjodohkan Rendy dan Yolanda.

Namun, ternyata Mama Mayang masih belum bisa melupakan Ketrin yang belum lama pergi.

Mereka makan bersama setelah Mama Mayang dan Michi menyiapkan makanan lebaran untuk semuanya.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta, TANGIS PECAH! Reyna Akhirnya Tahu Sosok Ibu Kandungnya, Bukan Andin?

Ketika selesai makan bersama di sana, Yolanda mengucapkan banyak terimakasih karena sudah diundang.

Yolanda juga diminta untuk berkunjung di lain waktu menemani Rendy ketika Angga dan Michi pergi ke Beijing.

Setelah acara makan selesai, Yolanda pamit pulang dan Angga meminta Rendy untuk mengantarkannya.

Ketika Yolanda keluar dari Rumah Angga, Yolanda tiba-tiba terpeleset dan hampir jatuh.

Baca Juga: 5 Cara Membawa Tas Bisa Ungkap Selera, Status dan Pandangan Hidup Kamu, Anda Termasuk yang Mana?

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah