Mau Kuliah Gratis dan Dapat Uang Saku? Buruan Daftar KIP Kuliah 2024, Berikut Besaran yang Didapat

- 19 April 2024, 13:00 WIB
Kartu KIP Kuliah.
Kartu KIP Kuliah. /Instagram: @puslapdik_dikbud

POTENSI BISNIS - Bagi Anda lulusan SMA dan berminat untuk melanjutkan ke jenjang perguruan tinggi secara gratis, segera daftar KIP Kuliah 2024. Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah merupakan salah satu program pemerintah Indonesia yang memberikan bantuan biaya pendidikan kepada mahasiswa tidak mampu.

Bagi banyak calon mahasiswa, KIP Kuliah adalah peluang emas untuk meraih pendidikan tinggi tanpa beban finansial yang berat. Namun, proses pendaftarannya seringkali membingungkan bagi yang belum terbiasa.

Baca Juga: Kenapa Nilai Tukar Rupiah Melemah? Simak Penjelasanya Berikut Ini

Program ini membantu mahasiswa dari keluarga kurang mampu untuk mengakses pendidikan tinggi, mengurangi kesenjangan pendidikan dan meningkatkan aksesibilitas pendidikan di seluruh Indonesia. Dengan menerima bantuan ini, mahasiswa dapat fokus pada studi mereka tanpa harus khawatir akan beban finansial yang berat.

Berikut rincian biaya KIP Kuliah

  1. Program studi dengan akreditasi C: Maksimal bantuan hingga Rp2,4 juta.
  2. Program studi dengan akreditasi B: Maksimal bantuan hingga Rp4 juta.
  3. Program studi dengan akreditasi A: Maksimal bantuan hingga Rp8 juta. Khusus untuk program studi Kedokteran, mahasiswa dapat menerima hingga Rp12 juta.

Baca Juga: Waspada! Rupiah Indonesia Anjlok ke Titik Terendah Empat Tahun, Ini Dampak yang Perlu Diwaspadai

Rincian Uang Saku

Selain biaya kuliah, mahasiswa penerima KIP Kuliah juga akan menerima bantuan uang saku setiap bulan, yang besarnya disesuaikan dengan wilayah masing-masing program studi.

Berikut adalah rincian besaran uang saku yang dibagi menjadi 5 klaster:

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x