Ini 3 Cara Menyiram Tanaman Hias Aglonema yang Benar agar Tumbuh Subur

- 3 Maret 2022, 19:47 WIB
Ini 3 Cara Menyiram Tanaman Hias Aglonema yang Benar agar Tumbuh Subur/
Ini 3 Cara Menyiram Tanaman Hias Aglonema yang Benar agar Tumbuh Subur/ /Tangkap Layar YouTube.com/ Flower Mix Manado//

Anda perlu menyiapkan air secukupnya untuk disiram pada aglonema.

Baca Juga: Horoskop Jumat 4 Maret 2022 Pisces, Aries, Cancer dan Libra Awas akan Ada Hambatan di Hari Esok

Anda perlu fokuskan pada batang bawah aglonema agar air bisa menyerap cepat ke dalam akarnya.

Jika Anda menyiramkan air di pinggiran aglonema saja, kemungkinan air tak bisa diserap oleh akar.

2. Waktu menyiram aglonema

Waktu terbaik untuk menyiram tanaman hias aglonema adalah di pagi dan sore.

Meski, siang hari aglonema terlihat kering jangan disiram karena waktu siang hari bisa menyebabkan aglonema jadi sakit atau mati.

Baca Juga: Horoskop Jumat 4 Maret 2022 Taurus, Sagittarius, Aquarius dan Capricorn Waktunya Ambil Keputusan Besar

3. Jangka waktu

Biasanya penyiraman aglonema dilakukan 3-4 hari sekali tergantung dengan cuaca yang ada di sekitar Anda.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Youtube Hobi Bunga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah