Cara Membuat Kue Bola-bola Cokelat, Sajian Lebaran Idul Fitri Kekinian

- 4 Mei 2021, 13:26 WIB
Ilustrasi: cara mebuat kue bola cokelat sajian kekinian ramadhan dan lebaran idul fitri.*
Ilustrasi: cara mebuat kue bola cokelat sajian kekinian ramadhan dan lebaran idul fitri.* /Pixabay/White77/

4. Setelah rata, angkat dan dinginkan adonan.

5. Setelah adonan dingin, bentuk bulat adonan lalu sisihkan.

6. Lakukan hal yang sama hingga adonan habis.

7. Setelah selesai, lelehkan coklat batangan hingga mencair.

8. Kemudian dinginkan cokelat tersebut, dan tambahkan kacang mete yang sudah disangrai. Jika tidak mempunyai kacang mete bisa diganti dengan kacang lainnya sesuai selera.

9. Lalu jika coklat cair sudah dingin, ambil adonan yang sudah dibulatkan. Lalu celupkan adonan tersebut ke dalam coklat cair, lumuri hingga semua bagian bola-bola terkena cokelat.

10. Setelah itu angkat dan tiriskan. Lakukan hal yang sama hingga adonan dilumuri dengan coklat semua.

11. Diamkan bola-bola coklat hingga dingin dan coklatnya kering dan keras.

12. Bola-bola coklat siap disajikan.

13. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x