Sambut Natal 2020 dan Tahun Baru 2021, Bulog Sulteng Siapkan 50 Ton Gula Pasir untuk Kebutuhan Warga

- 21 November 2020, 21:50 WIB
Ilustrasi di gudang Bulog: Menghadapi hari besar Natal 25 Desember dan Tahun Baru 2021, Perum Bulog Sulawesi Tengah mengonfirmasi mendatangkan 50 ton gula pasir.
Ilustrasi di gudang Bulog: Menghadapi hari besar Natal 25 Desember dan Tahun Baru 2021, Perum Bulog Sulawesi Tengah mengonfirmasi mendatangkan 50 ton gula pasir. /MUHAMMAD BAGUS KHOIRUNAS/ANTARA/

Bulog menjual gula pasir sesuai dengan HET yang telah ditetapkan pemerintah. "Tidak boleh menjual lebih dari HET," kata Try.

Untuk kebutuhan pokok lainya seperti beras, minyak goreng, daging sapi beku dan tepung terigu, Bulog Sulteng masih menguasai stok cukup memadai.

Harga gula pasir di pasaran setempat berkisar Rp13.000/kg, minyak goreng Rp14.000/liter, daging sapi segar Rp110.000/kg dan tepung terigu Rp10.000/kg.

Bulog berupaya untuk menyediakan stok, termasuk beberapa komoditas trategis lainnya untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dan menjaga stabilitas harga di tingkat pengecer di seluruh kabupaten dan kota di Provinsi Sulteng.***

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x