UPDATE RESMI Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022, Cek Disini Selengkapnya

- 1 April 2022, 18:54 WIB
Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022
Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022 /Kemenag.go.id/

POTENSI BISNIS - Simak informasi selengkapnya mengenai hasil sidang isbat penentuan 1 Ramadhan 1443 H yang disajikan dalam artikel ini.

Hasil sidang isbat itu pun ditayangkan secara langsung dan dapat diakses melalui link yang kami sertakan dalam artikel ini.

Update terbaru sebagaimana penetapan hasil sidang isbat, awal puasa Ramadhan 1443 H diperkirakan belum jatuh pada Sabtu 2 April 2022 besok.

Baca Juga: UPDATE Hasil Sidang Isbat NU 1 Ramadhan 2022, Ternyata Jatuh di Hari Minggu 3 April 2022

Ahmad Baihaqi Kabid Urais selaku Kanwil Kemenag DKI Jakarta memaparkan hal demikian pada sidang isbat hari ini, 1 April 2022.

Pasalnya, hingga pukul 17.00 WIB hari ini, Jumat 1 April 2022, tinggi hilal masih berada dalam posisi 2 derajat.

Ahmad Baehaqi menerangkan, ketentuan awal puasa Ramadhan bisa terjadi apabila ketinggian hilal sudah mencapai 3 derajat dengan elevasi 6,4 derajat.

Sebagaimana dilansir dari laman DeskJabar dengan judul "TERBARU, Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022, Hilal Masih 2 Derajat, Awal Puasa Jatuh pada Minggu 3 April 2022?".

Dijelaskan juga bahwa nanti pada akhirnya akan mulai terlihat pada pukul 17.56 WIB, karena sekarang ini untuk ketentuan hilal pada saat matahari terbenam di azimuth, dan tinggi hilal saat ini baru berkisar 2 derajat.

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim

Sumber: Deskjabar.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah