Gedung BPOM Kebakaran, Kerugian Ditaksir Mencapai Rp600 Juta

- 19 Juli 2021, 08:23 WIB
Kebakaran kantor BPOM RI yang diduga akibat korsleting listrik.
Kebakaran kantor BPOM RI yang diduga akibat korsleting listrik. /Twitter @humasjakfire

POTENSI BISNIS - Gedung Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) kebakaran pada Minggu, 18 Juli 2021 malam.

Gedung kantor BPOM tersebut berada di Jalan Percetakan Negara, Johar Baru, Jakarta Pusat.

Kebakaran Gedung BPOM itu terjadi sekitar pukul 21.30 WIB. Semula dilaporkan Dinas Pemadam Kebakaran DKI Jakarta yang menerjunkan 1 unit mobil pemadam kebakaran.

Baca Juga: BPOM Resmi Keluarkan Izin EUA Vaksin Comirnaty dari Platform mRNA

Baca Juga: BPOM  Resmi Terbitkan Izin Penggunaan Darurat Vaksin  Covid-19 AstraZeneca

Kantor Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengalami kebakaran, Minggu 18 Juli 2021 malam, pukul 21.30 WIB.
Kantor Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengalami kebakaran, Minggu 18 Juli 2021 malam, pukul 21.30 WIB. Foto: Instagram/@humasjakfire

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 19 Juli 2021: Bukan Sumarno dan Katrin, Ternyata Olivia yang Jebloskan Elsa ke Penjara

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 19 Juli 2021: Aldebaran dan Andin Pisah Ranjang Gara-gara Katrin

"Terjadi kebakaran pd kantor BPOM puku 21.30 di Jl. Percetakan Negara Raya No. 29 Kel. Johar Baru, Ker. Johar Baru, Jakarta Pusat. Pengerahan 7 Unit, dalam penanganan petugas (18/7/2021," tulis Dinas Pemadaman DKI Jakarta, dikutip potensibisnis.com dari Twitter @humasjakfire pada Senin, 19 Juli 2021.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Twitter @humasjakfire


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x