Innalillahi, Gubernur Edy Rahmayadi Beri Kabar Duka, Ayah Miss Grand Internasional Meninggal

- 16 Maret 2021, 20:15 WIB
Gubernur  Edy Rahmayadi beri penghormatan di depan kuburan Letnan Kolonel Arh Sudi Warsito.     Kabar duka dibagikan Gubernur  Edy Rahmayadi atas meninggalnya Ayah Miss Grand Internasional Ariska Putri Dewi, Sudi Warsito.
Gubernur Edy Rahmayadi beri penghormatan di depan kuburan Letnan Kolonel Arh Sudi Warsito. Kabar duka dibagikan Gubernur Edy Rahmayadi atas meninggalnya Ayah Miss Grand Internasional Ariska Putri Dewi, Sudi Warsito. /instagram.com/edy_rahmayadi/

POTENSI BISNIS - Doa dan ucapkan duka disampaikan Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi. Innalillahi wa inna ilaihi rojiun, dunia militer kembali berduka atas berpulangnya putra terbaik, Tentara Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Darat, Letnan Kolonel Arh Sudi Warsito.

Edy Rahmayadi pun menginformasikan jika Letkol ARH. Sudi Warsito merupakan ayah dari Ariska Putri Dewi.

Letkol Sudi Warsito merupakan ayah kandung dari Miss Grand International 2016, Ariska Putri Pertiwi.

Baca Juga: Ini Isi Komentar Pria Solo yang Berani 'Senggol' Gibran Rakabumingraka hingga Diamankan Polisi

Sang gubernur mendoakan, pengabdian dan perjuangan almarhum berbuah pahala yang berlimpah dari Allah SWT.

Secara tulus, Edy menuliskan agar almarhum berpulang dalam keadaan husnul khatimah.

"Turut berduka cita atas gugurnya salah satu putra terbaik bangsa, Letkol ARH. Sudi Warsito (KAPUSKODALOPSDAM I/BB) yang juga merupakan orang tua dari Ariska Putri Dewi, Menantu dari Bapak Tengku Ery Nuradi, Gubernur Sumut ke 17, dimakamkan di Taman Makam Pahlawan, Jl. SM Raja, Medan. Semoga pengabdian dan perjuangan almarhum berbuah pahala yang berlimpah dari Allah SWT, serta berpulang dalam keadaan husnul khatimah..Amiin..," tulis Edy Rahmayadi di akun @edy_rahmayadi.

Baca Juga: 4 Pria Tiktokan Dangdut di Halaman Masjid Raya Baiturrahman, Langsung Ditahan hingga Lakukan Ini

Baca Juga: Persib Bandung Gelar Kick Off Sampurasun Bobotoh dan Kampanyekan Dukung dari Rumah

Almarhum menghembuskan napas terakhir di ruang perawatan Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Jakarta Pusat.

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah