Token Listrik Gratis PLN Mulai Dibatasi Maksimal pada Pemakaian, Info Lengkap 08122123123

- 22 Januari 2021, 14:07 WIB
Token Listrik Gratis PLN mulai dibatasi mekanisme pemakaiannya, dan via WhatsApp dihentikan sebagaimana penjelasan ini.*
Token Listrik Gratis PLN mulai dibatasi mekanisme pemakaiannya, dan via WhatsApp dihentikan sebagaimana penjelasan ini.* /Humas PLN


POTENSIBISNIS - Penyaluran token listrik gratis PLN di 2021 masih berlangsung hingga saat ini.

Namun, pihak PLN mulai membatasi pada mekanisme dalam pemakaian potongan tarif terhitung sesuai pemakaian maksimum.

Sebagaimana diungkapkan, Drektur Niaga dan Manajemen Pelanggan PT PLN (persero), Bob Saril, sebenarnya ini hanya meneruskan.

Baca Juga: Mensos Risma Ajak Tunawisma Bekerja di Perusahaan BUMN

Baca Juga: Proses Pencarian Korban dan Puing Sriwijaya Air SJ 182 Dihentikan, Ini Rencana Selanjutnya

"Sebenarnya ini hanya meneruskan, tapi ada sedikit perbedaan realisme. Jadi bukan perbedaan pada stimulusnya, tapi pada mekanismenya," kata Bob Saril dalam sesi teleconference, pada Jumat, 22 Januari 2021.

Untuk pelanggan pasca bayar 450 VA, tarif listrik gratis hanya diberikan untuk pemakaian listrik maksimal 720 jam nyala, atau setara 324 kWh.

"Ini yang diberikan diskon 100 persen. Di atas itu, maka dikenakan tarif normal subsidi," kata Bob Saril.

Baca Juga: Demi Ketenangan Lina Jubaedah, Rizky Febian Temui Teddy Selesaikan Konflik

Baca Juga: Ini Syarat dari Menkes bagi Konglomerat Pesan Terkait Vaksinasi Mandiri

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x