Pesan Terakhir Melania di Gedung Putih yang Menggemparkan, Beda dengan 'Isi' Kepala Donald Trump

- 20 Januari 2021, 08:00 WIB
Istri Donald Trump, Melania Trump yang telah menyampaikan salam perpisahannya yang akan digantikan Jill Biden.
Istri Donald Trump, Melania Trump yang telah menyampaikan salam perpisahannya yang akan digantikan Jill Biden. /Twitter/Melania Trump

POTENSIBISNIS.COM - Pesan terakhir ibu negara, Melania Trump di Gedung Putih sangat menggemparkan. Pasalnya apa yang disampaikan sangat jauh berbeda dengan 'isi' kepala suaminya, Donald Trum.

Ungkapan pesan perpisahan Melania Trump jadi perhatian jagat dunia maya. Melania Trump memosting video perpisahan melalui akun Twitter pribadinya.

Dalam tayangan video itu, berisi pesan "kekerasan bukanlah jawaban".

Baca Juga: Babak Baru Kasus Asusila RSD Wisma Atlet, Pasien Covid-19 Ini yang Jadi Tersangka

Pernyataan Melania Trump ternyata berbeda dengan sikap sang suaminya, Donald Trum. Melania Trump merilis pesan perpisahan sebelum meninggalkan Gedung Putih.

Dalam pesan yang diunggah di Twitter pada Senin, 18 Januari 2021, menulis jika "kekerasan bukanlah jawaban".

Pesan itu muncul beberapa minggu setelah pendukung Trump yang berusaha membatalkan hasil pemilu dengan cara menyerbu Gedung Capitol.

Baca Juga: Mengenal Lebih Dekat Nadin Amizah, Ini Profil Penyanyi yang Kini Jadi Perbincangan Warganet

Presiden Amerika Serikat, Donald Trump selama berbulan-bulan menolak menerima hasil pemilu November 2020. Dia bahkan terus-menerus menyuarakan ada kecurangan dalam pilpres AS.

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x