Cek dtks.kemensos.go.id BST Rp300 Ribu Cair Pastikan Nama Anda Terdaftar, Ini Panduan Lengkapnya

- 23 November 2020, 12:48 WIB
Login dtks.kemensos.go.id cek data penerima BST Rp300 ribu November.*
Login dtks.kemensos.go.id cek data penerima BST Rp300 ribu November.* /dtks.kemensos.go.id/tangkap layar

POTENSIBISNIS - Bantuan Sosial Tunai (BST) Rp300 ribu sudah bisa dicek melalui laman cekbansos.siks.kemensos.go.id, maupun via aplikasi SIKS Dataku.

Selain itu, Anda pun bisa mengecek data diri dengan Login dtks.kemensos.go.id, Bansos BST Rp300 ribu dan pastikan cair serta nama Anda terdaftar.

BST Rp300 ribu ini disalurkan sepanjang periode November-Desember 2020, oleh karena itu segera cek di dtks.kemensos.go.id.

Baca Juga: UMK Jatim 2021, Lima Daerah Naik, Surabaya Tetap Tertinggi

Menteri Sosial (Mensos) Juliari P. Batubara menjelaskan jika BST Rp300 ribu akan diperpanjang pada 2021.

Tak hanya BST Rp300 ribu, program sembako juga akan diperpanjang penyalurannya. Hal tersebut dikarenakan dampak pandemi Covid-19 yang masih berlangsung.

Diharapkan dengan bantuan BST Rp300 ribu dari Kemensos ini dapat menjangkau seluruh masyarakat yang membutuhkan.

Berdasarkan data Kemensos, menunjukkan untuk Kecamatan Taman, jumlah KPM penerima BPNT kartu sembako sebanyak 21.124 KPM.

Baca Juga: PSBB Transisi DKI Jakarta Diperpanjang selama Dua Pekan, Ini Penyebabnya

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x