Niat Puasa Sunnah Tasua dan Asyura 2020 pada Hari 9-10 Muharram, Lengkap dengen Keutamaannya

- 27 Agustus 2020, 14:21 WIB
Niat Puasa Senin Kamis
Niat Puasa Senin Kamis /pixabay

POTENSI BISNIS - Memasuki hari ke-9 dan ke-10 bulan Muharram, umat muslim disunnahkan menjalankan puasa Tasua dan Asyura.

Puasa Tasua merupakan puasa sunnah yang bisa dikerjakan pada tanggal 9 Muharram atau Jumat 28 Agustus 2020.

Sedangkan puasa Asyura dilaksanakan pada tanggal 10 Muharram atau Sabtu 29 Agustus 2020. Berikut ini bacaan niat serta keutamaan puasa Tasua dan puasa Asyura.

Baca Juga: Bantuan Rp600 Ribu Diberikan Setiap Dua Bukan Sekali, Menaker: Langsung Ditransfer ke Rekening

Berikut bacaan niat Puasa Tasua : "Nawaitu sauma tasu’a sunnatal lillahita’ala."

Artinya: “Saya niat puasa hari tasua, sunnah karena Allah ta’ala”.

Puasa Tasua memiliki beberapa hikmah, tiga hikmah puasa Tasua sebagai berikut:

1. Untuk menyambung puasa hari Asyura dengan puasa di hari lainnya, sebagaimana dilarang berpuasa pada hari Jum’at saja.

2. Untuk kehati-hatian dalam pelaksanaan puasa Asyura, dikhawatirkan hilal berkurang sehingga terjadi kesalahan dalam menetapkan hitungan, hari kesembilan dalam penanggalan sebenarnya sudah hari kesepuluh.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x