6 Tanaman Hias Rumahan Ini dapat Membantu Menyerap Racun di Udara

- 24 Mei 2021, 08:15 WIB
ilustrasi. Tanaman hias tidak hanya mempercantik taman  dan ruangan dalam rumah, 6 tumbuhan ini justru punya kelebihan dapat menyerap racun di udara.
ilustrasi. Tanaman hias tidak hanya mempercantik taman dan ruangan dalam rumah, 6 tumbuhan ini justru punya kelebihan dapat menyerap racun di udara. /Diana A//pexels

Setelah racun diserap oleh pakis boston kemudian diubah menjadi zat yang bermanfaat.

Tanaman pakis boston juga memiliki kemampuan untuk membuat efek tenang dan damai terhadap lingkungan sekitar.

5. Basil atau selasih

Basil atau selasih adalah jenis tanaman hias yang sering digunakan sebagai bumbu campuran makanan.

Tanaman ini memiliki manfaat yang sangat banyak, tidak hanya untuk hiasan tetapi juga untuk kesehatan.

Tanaman basil dapat menyerap racun yang ada di udara dan dapat membuat udara lebih segar.

Manfaat lain dari tanaman ini diantaranya sebagai anti depresan, anti bakteri dan antiseptik.

6. Lidah buaya

Pada umumnya tanaman lidah buaya dikenal sebagai manfaat bagi kesehatan wajah dan rambut.

Namun lidah buaya juga sangat cocok dijadikan tanaman hias di dalam dan luar ruangan. Karena lidah buaya mempunyai kemampuan menyerap polutan di udara.***

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x