Tak Perlu Bantuan Medis, Penyakit Menjauh jika Rutin Lakukan Ini selama 20 Jam, Zaidul Akbar Beri Penjelasan

- 5 September 2022, 13:14 WIB
dr. Zaidul Akbar ungkap tips mudah agar dijauhakan dari penyakit.
dr. Zaidul Akbar ungkap tips mudah agar dijauhakan dari penyakit. /Tangkap layar/Youtube dr. Zaidul Akbar Official

POTENSI BISNIS - Ahli medis sekaligus pendakwah dokter Zaidul Akbar memberikan tips mudah agar dijauhkan dari penyakit.

Zaidul Akbar menjelaskan, jika ingin dijauhkan dari penyakit, kuncinya satu yaitu membiarkan perut Anda terasa lapar.

Menurutnya, jangan sering membuat lambung penuh dengan makanan, terlebih makanan yang tidak sehat.

Baca Juga: Asma Nadia Bagikan Pesan Menyentuh Soal Kembalinya Arya Saloka Pemeran Aldebaran di Ikatan Cinta

"Dengan sering membiarkan perut kita lapar, misal dengan berpuasa, maka hal itu sudah termasuk langkah baik dalam menjaga kesehatan tubuh," kata Zaidul Akbar.

Sebagaimana dikutip PotensiBisnis.com dari kanal YouTube Berbagi ilmu Kesehatan, 5 November 2021.

Jika Anda mulai ingin hidup sehat jangan pernah biarkan lambung Anda penuh.

"Biarkanlah saja lapar, itu kuncinya," jelasnya.

Ia mengungkapkan, jika seseorang membiasakan lapar sampai 20 jam, artinya tidak makan tapi hanya minum saja.

Halaman:

Editor: Mutia Tresna Syabania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x