5 Manfaat Belerang untuk Kesehatan Kulit Menurut dr. Saddam Ismail, Bisa Mencegah Penuaan

- 21 Mei 2022, 17:04 WIB
5 Manfaat Belerang untuk Kesehatan Kulit Menurut dr. Saddam Ismail
5 Manfaat Belerang untuk Kesehatan Kulit Menurut dr. Saddam Ismail /Tangkap layar YouTube/Saddam Ismail

3. Menjaga kebersihan pori-pori kulit dan mencegah jerawat

Jerawat seringkali muncul di area kulit wajah akibat dari wajah yang kotor dan berminyak.

Baca Juga: Andin Cemburu Berat, Mama Rosa Buat Istri Aldebaran Tidak Khawatir Tentang Hal ini, Trailer Ikatan Cinta

Belerang dapat membersihkan bakteri yang menyumbat pada pori-pori sehingga dapat membantu membersihkan jerawat. Selain itu, belerang juga dapat membantu mengurangi kulit wajah yang berminyak.

4. Mencegah penuaan kulit

Belerang mampu memperlambat proses penuaan pada kulit, sehingga kandungan belerang banyak ditemukan pada produk-produk kosmetik.

5. Obat bagi penyakit eksim dan rosacea

Penyakit eksim dan rosacea dapat menyebabkan kulit menjadi gatal dan berwarna kemerahan hingga alami iritasi.

Baca Juga: 7 Jenis Makanan Penyebab Wajah Berminyak Menurut dr. Saddam Ismail, Nomor 5 Tak Bisa Terlewatkan

Terdapat kandungan belerang yang bersifat sebagai anti radang yang dapat membantu atasi kulit yang iritas, peradangan, dan gatal.

Halaman:

Editor: M Zam Zam

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah