Sering Merasa Lelah Usai Hubungan Intim? Berikut 5 Penyebabnya, Nomor 4 Perlu Diantisipasi!

- 14 Desember 2021, 20:45 WIB
Ilustrasi hubungan intim suami istri
Ilustrasi hubungan intim suami istri /pixabay

Bahkan bisa jadi tidak memberikan waktu sedikitpun untuk tubuh bersantai atau beristirahat sejenak.

Jika Anda dan pasangan menginginkan seks maraton maka hal yang perlu diperhatikan ialah menjaga asupan air agar terhindar dari dehidrasi.

Sebab saat melakukan seks tubuh akan menguras cairan. Bukan hanya saat ejakulasi, juga cairan keringat saat seks sedang berlangsung.

5. Reaksi emosional

Melakukan hubungan seksual akan memunculkan berbagai perasaan, mulai dari cemas hingga gembira.

Hal ini bisa diakibatkan karena adanya masalah dengan pasangan, stres karena rutinitas, ataupun rasa cemas akan seks itu sendiri.

Keadaan tersebut akan menyebabkan ketegangan pada otot perut dan panggul, ataupun gangguan pada pencernaan, sehingga setelah melakukan seks badan terasa tidak enak.

Tidak enak badan setelah berhubungan seksual juga dapat disebabkan karena masalah kesehatan lainnya, seperti tekanan darah rendah, kadar gula darah rendah, atau tekanan darah tinggi.

Keadaan ini juga bisa dialami oleh pria yang mengalami prostatitis atau peradangan kelenjar prostat, maupun pada wanita dengan penyumbatan tuba falopi atau fibroid rahim.***

Halaman:

Editor: Rahman Agussalim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah