Saat Asam Lambung Naik Terasa Mual, Simak 5 Cara Menghilangkan Hal Tersebut

- 21 September 2021, 16:27 WIB
Ilustrasi: Saat Asam Lambung Naik Terasa Mual, Simak 5 Cara Menghilangkan Hal Tersebut.*
Ilustrasi: Saat Asam Lambung Naik Terasa Mual, Simak 5 Cara Menghilangkan Hal Tersebut.* /Pexels.com/Andrea Piacquadiano

POTENSI BISNIS - Saat asam lambung naik satu di antara gelajanya yakni terasa mual yang kerap dikeluhkan penderita.

Selain mual, asam lambung naik juga biasanya disertai sering sendawa hingga sakit perut, bahkan heartburn (rasa panas di perut naik sampai ke dada dan kerongkongan), diare, sembelit.

Simak berikut saat asam lambung naik, cara menghilangkan mual berikut ini:

Baca Juga: Cara Meredakan Asam Lambung dengan Ampuh, Bisa Dicoba Konsumsi 3 Minuman Ini

Sakit asam lambung yang seharusnya berada di perut bisa naik ke kerongkongan karena gangguan pada sfingter esofagus bagian bawah atau cincin otot pemisah kedua bagian tubuh tersebut.

Sebagaimana dilansir dari Medical News Today, sesudah orang makan atau minum, normalnya sfingter esofagus bagian bawah akan menutup kembali.

Hal itu bertujuan untuk mencegah segala supan yang suda ditelan dan asam lambung naik ke kerongkongan.

Baca Juga: Apa Perbedaan Asam Lambung dan Maag? Simak Gejala, Penyebab dan Cara Mengatasinya

Namun, ketika sistem buka tutup klep atau cincin otot ini longgar dan tiak bisa optimal, asam lambung dari perut bisa naik ke kerongkongan sampai ke mulut.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim

Sumber: Medical News Today healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x