Ivan Gunawan Terdampak Aksi Boikot Ayu Ting Ting, Rating Program Merosot, Igun: Kata Orang-orang kok Jelek

- 14 Agustus 2021, 18:10 WIB
Dokumen foto Ayu Ting Ting, Ivan Gunawan dna Ruben Onsu. Mau tak mau, petisi boikot Ayu Ting Ting ini mempengaruhi acara televisi yang selama ini dipandu sang biduan, yakni Brownis yang tayang di stasiun televisi TRANS TV.
Dokumen foto Ayu Ting Ting, Ivan Gunawan dna Ruben Onsu. Mau tak mau, petisi boikot Ayu Ting Ting ini mempengaruhi acara televisi yang selama ini dipandu sang biduan, yakni Brownis yang tayang di stasiun televisi TRANS TV. /kolase foto/akun Instagram @ayutingting92, @ivan_gunawan, @ruben_onsu

"Kata orang-orang kok jelek, padahal kita bagus ya?" tuturnya menambahkan.

Lantas Ayu dan Ruben menimpali pernyataan Ivan Gunawan tersebut. Dia meminta semua pemandu acara tak menggubris omongan publik.

Baca Juga: Hasil FP3 MotoGP Austria 2021: Bagnaia Jadi yang Tercepat

Acara yang dipandu Ayu Ting Ting itu bahkan masih bertahan selama hampir empat tahun, setelah tayang perdana pada tahun 2017 silam.

Target 150.000

Petisi boikot Ayu Ting Ting dari dunia pertelevisian tersebut menargetkan 150.000 tanda tangan, dan dibuat oleh Putri Maharani.

Ia membuat petisi tersebut karena meliahat sang pedangdut menendang talent dalam sebuah acara.

Banyak pihak menandatangani petisi boikot Ayu Ting Ting dari dunia pertelevisian, dengan alasan tak tahan melihat sikap sang pedangdut selama ini.

Sementara dikutip tasikmalaya.pikiran-rakyat.com, komedian, Aldi Taher menyindir Ayah Rozak dan Ayu Ting Ting lewat lagu terbarunya yang bertajuk 'Rujak'.

Lagu yang dibawakan Aldi Taher adalah parodi dari pembelaan Ayah Rozak pada Ayu Ting Ting yang dituding plagiat.

Halaman:

Editor: Awang Dody Kardeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah