Harga Emas ANTAM Hari Ini 17 November 2020, Terjun Bebas Menjauhi Angka Rp1 Juta

- 17 November 2020, 11:28 WIB
Daftar Harga Emas Hari Ini 17 November 2020 di Pegadaian, Antam, Antam Retro, Antam Batik dan UBS
Daftar Harga Emas Hari Ini 17 November 2020 di Pegadaian, Antam, Antam Retro, Antam Batik dan UBS /Pixabay/Omar Hadad/

POTENSIBISNIS - Harga emas belakangan ini fluktuatif. Tak heran jika banyak yang memburu emas ketika harga nya sedang turun.

Harga emas sempat meresahkan masyarakat dunia. Bagaimana tidak, harga emas naik signifikan di tiga tahun terakhir 2018-2020.

Di tahun 2020 harga emas mencapai puncak tertingginya hingga 1 juta rupiah lebih per gram. Sedangkan di tahun 2018 harga emas masih di angka 700-800 ribu rupih per gram.

Baca Juga: Dua Gempa Terjadi Hampir Bersamaan, Ini Update BMKG

Hal ini membuat orang-orang sadar bahwa emas adalah investasi yang bagus untuk pemula karna berbeda dengan saham yang harus dipelajari secara mendalam.

Hari ini tanggal 17 November 2020 harga emas di website resmi emas Antam jatuh pada harga Rp. 985.000 per gram.

Sedangkan di Pegadaian Emas Digital jatuh pada harga Rp. 920.000 per gram untuk harga jual dari toko, dan harga buy back jatuh pada harga Rp. 892.000 per gram.

Baca Juga: Rupiah ke Dolar AS Hari Ini 17 November Bergerak Menguat 70 Poin di Rp14.110

Jika anda mempunyai simpanan emas, jangan heran saat dijual kembali pasti mendapatkan potongan.

Halaman:

Editor: Muhammad Sadili


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x